Mereka yang memungkinkan untuk tidak memperparah keadaan.
Mereka yang masih teguh dengan idealismenya,
Mereka yang masih teguh dengan idealismenya,
meski tetap mau membuka diri selama itu mengundang maslahat.
Mereka yang tidak membanggakan kesalehan dirinya semata,
Mereka yang tidak membanggakan kesalehan dirinya semata,
tapi turut andil untuk mensalehkan sekitar.
Mereka yang -meski hanya- berjuang lewat kata,
Mereka yang -meski hanya- berjuang lewat kata,
tapi mampu menjadikannya makna yang menghidupkan hati dan menghalau kegundahan jiwa.
Mereka yang menganggap setitik apapun kesempatan,
Mereka yang menganggap setitik apapun kesempatan,
sebagai peluang kebaikan dan perjuangan di jalan Allah.
Semoga mereka... ada di sini, di situ, dan di manapun.
Salam literasi!
Salam literasi!
Etika Aisya Avicenna
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Terima kasih telah berkunjung dan meninggalkan komentar di blog ini ^___^. Mohon maaf komentarnya dimoderasi ya. Insya Allah komentar yang bukan spam akan dimunculkan. IG/Twitter : @aisyaavicenna